damai9 - Cara membedakan burung Cucak Hijau/ Cucak Ijo jantan dan betina:
- CI Jantan ukuran badan sedikit lebih besar dan kekar serta lebih tegak dan seimbang sedangkan betina lebih kecil dan ramping
- Bentuk kepala lebih besar sedang betina agak sedikit kecil
- Warna di bawah paruh (dagu) berwarna hitam (seperti pada gambar), betina kuning
- Pada posisi normal, ekor pada burung jantan biasanya ngumpul, betina tidak
- leher lebih kekar dan besar
- Jika sudah berbunyi, suaranya lebih keras dan banyak variasinya, sedangkan betina tidak terlalu keras dan tidak terlalu banyak variasi
ARTIKEL TENTANG BURUNG CUCAK IJO LAINNYA :
- Cara Merawat Dan Beternak Burung Cucak Ijo
- Cara Merawat Cucak Ijo Mini Agar Cepat Gacor
- Cara Merawat Cucak Ijo Agar Tetap Fit Selama Musim Hujan
- Cara Membedakan Cucak Ijo Jantan Dan Betina
- Cara Menjinakkan Burung Cucak Ijo
- Cara Merawat Burung Cucak Ijo Yang Sedang Mabung
Demikian tips dan cara membedakan trucukan/trocok jantan dan betina, semoga bermanfaat.
Salam kicau mania
No comments:
Post a Comment